Sabtu, 17 Desember 2011

Membuat Autorun File Selain Application

- buka notepad
- ketik:
start namaFileYgMauDibuka.xxx

Keterangan:
*.xxx merupakan ekstensi file yang akan dibuka misal:docx,pdf,jpg,bmp,nds,xbe dll.
contoh:
start sebuahFolderDalamCDKlik!Salman.pdf
- klik save as
- pilih ‘save as type’-nya all files (jangan text!) kemudian beri nama kemudian beri ekstensi .bat contoh tekno.bat
- copy-kan file .bat ke CD tersebut
- jangan lupa pada autorun.inf yang di-open adalah iptek .bat tersebut.

0 komentar:

Posting Komentar

komentar via facebook

like facebook

BUKU TAMU